JABARRAYA.COM – Calon Presiden Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto mengucapkan terima kasih atas undangan jamuan makan siang oleh Presiden Jokowi.
Presiden Jokowi telah mengundang tiga bakal calon presiden yang akan berkompetisi dalam kontestasi Pilpres 2024.
Prabowo Subianto yang hadir mengenakan pakaian kemeja bercorak batik berwarna cokelat itu mengungkapkan penilaiannya.
Momen berkumpulnya tiga capres dalam satu momen itu jarang bisa terjadi jika tidak diundang oleh Jokowi.
Baca Juga:
Prabowo Subianto Dorong Masyarakat untuk Memilih Sebagai Tanggung Jawab atas Masa Depan Bangsa
Prabowo Subianto Serahkan 8 Helikopter Baru H225M untuk TNI A untuk Perkokoh Pertahanan Indonesia
Sapu Langit Media Network Luncurkan Media Online 062.live – Portal Berita dengan Konten Khusus Video
“Jadi, bagus ya kita juga dalam suasana yang akrab, dan kami juga ucapkan terima kasih diundang.”
Baca artikel lainnya di sini : Bursamediaonline.com Melayani Jasa Jual Beli dan Akuisisi Portal Berita yang Masih Berjalan dan Berkualitas
“Kalau tidak diundang kita jarang bisa kumpul,” ungkap Prabowo Subianto di Istana Merdeka, Senin (30/10/2023).
Jamuan makan siang yang berjalan kurang lebih selama satu jam diungkap oleh Prabowo Subianto berjalan dengan suasana yang baik dan akrab.
Baca Juga:
Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani: Tidak Ada yang Instan dari Sosok Prabowo Subianto
Super Lengkap, Inilah 100-an Portal Berita yang Bermitra dengan Sapu Langit Communications
Salurkan Dana Kemanusiaan untuk Palestina Sebesar Rp1,5 Miliar, KFC Indonesia Gandeng PMI
Prabowo Subianto juga menyampaikan pesan dari Presiden RI Joko Widodo agar suasana pilpres tetap dijaga dengan baik.
“Saya kira demikian ya, beliau berharap suasana bagus kita juga berharap suasana baik.” imbuh Prabowo Subianto.***