Peduli Lingkungan, Koramil 1908/Pwk Bersama warga Lakukan Karya Bakti Pembersihan  Sampah  di Sekitar Wilayah Pasar Simpang

- Pewarta

Senin, 18 Desember 2023 - 05:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peduli lingkungan,Koramil 1908/Pwk bersama warga lakukan pembersihan sampah di sekitar pasar Simpang,Minggu 17/12/2023 ( foto : Istimewa)

Peduli lingkungan,Koramil 1908/Pwk bersama warga lakukan pembersihan sampah di sekitar pasar Simpang,Minggu 17/12/2023 ( foto : Istimewa)

Jabarraya – Memasuki musim penghujan,berbagai upaya dilakukan  sehingga terhindar dari bahaya banjir.Sebagaimana yang dilakukan Koramil 1908/Pwk yaitu karya bakti pemberaihan sampah di sekitar pasar Simpang.

Karya bakti pembersihan pasar Simpang ini dilakukan dalam rangka antisipasi bahaya banjir di lingkungan warga,bertempat di seputar pasar Simpang Rt 24 Rw 05 Kelurahan Sindangkasih,Kecamatan Purwakarta,Minggu (17/12/2023).
Anggota Koramil 1908/Pwk Pelda Dadan mengatakan, bahwa kegiatan karya bakti pembersihan sampah di sekitar pasar Simpang ini dilakukan dalam rangka mencegah bahaya banjir di lingkungan warga.

“Giat peduli lingkungan dilakukan mengingat kondisi saat ini memasuki musim hujan cukup tinggi dan sering terjadi banjir,akibat banyak warga yg membuang sampah sembarangan,”ujarnya.

Lanjut dikatakan Pelda Dadan, dari karya bakti pembersihan sampah ini,berhasil dikumpulkan sebanyak 2 m3 sampah,selanjutnya di angkut dan dibuang ke tempat pembuangan sampah akhir,”tutup Pelda Dadan.

Turut hadir dalam dalam karya bakti pembersihan sampah di sekitar pasar Simpang, Koramil 1908/Pwk Dpp.Pelda Dadan beserta 6 orang anggota, Iwapa Bapak Ustad dedi (masyarakat), Dpp Bapak Lili, Rw ,Rt Kelurahan Sindang Kasih, dan  8 orang lainnya, Satpam 4 orang, Anggota Linmas 5 orang.***

Berita Terkait

Antisipasi Banjir, Koramil 1907/Bgs dan Jajaran Resimen Armed 1/DY/1Kostrad Lakukan Pembersihan Drainase
Karya Bakti Peduli Lingkungan Penanaman Pohon Koramil 1908/ Pwk Bersama Aparatur Desa Citalang serta Warga
Peduli Lingkungan, Koramil 1902/Pld Bersama Muspika Plered Lakukan Karya Bakti Pembersihan Pasar Kuliner dan Tradisional
Koramil 1903/Drd Bersama Pemdes Bojong Barat serta Warga Melakukan Karya Bakti Pembersihan Pasar
Karya Bakti Koramil 1906/Skt Bersama Pemdes Cibodas serta Warga Lakukan Perbaikan Saluran Air
Kapolri Beri Penghargaan Pin Emas Kepada Prajurit TNI dan Anggota Polri yang Tergabung dalam Satgas Operasi Damai Cartenz 2023
Hj. Musliatun Caleg dari Partai Garuda Dapil Jabar 10 Hadiri Takziah Warga
Karya Bakti Peduli Lingkungan, Koramil 1905/Jtl Bersama Pemdes Cikaobandung Lakukan Pembersihan Saluran Air
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 9 September 2024 - 00:18 WIB

Konser John Legend 6 Oktober: Siap Disemarakkan dengan Penampilan Spesial Yura Yunita dan Siti Nurhaliza!

Sabtu, 7 September 2024 - 03:47 WIB

John Legend Menggelar Konser di Sentul: Harga Tiket Mulai Rp900 Ribu, Cara Beli, dan Semua Informasi Penting

Minggu, 25 Agustus 2024 - 20:33 WIB

Pesta Musik Terbesar di Bandung: Now Playing Festival 2024 Hadirkan Hindia, Nadin Amizah, dan Lainnya

Sabtu, 22 Juni 2024 - 11:51 WIB

Musisi dan Penyanyi Virgoun Ditangkap Polres Metro Jakarta Barat, Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Rabu, 12 Juni 2024 - 15:56 WIB

Polisi Akhirnya Tangkap Terduga Pemeras dan Pengancam Selebgram Ria Ricis hingga Rp300 Juta

Kamis, 16 Mei 2024 - 09:43 WIB

Jangan Lewatkan! Festival Lagu Laguan 2024 Siap Mengguncang Bogor!

Sabtu, 11 Mei 2024 - 15:37 WIB

Resepsi Pernikahan Pasangan Penyanyi Rizky Febian dan Mahalini Raharja Dihadiri Presiden Jokowi

Kamis, 4 April 2024 - 08:49 WIB

Terkait Beredarnya Kabar 2 Artis Terkenal Terseret Kasus Korupsi Timah, Kejaksaan Agung Beri Tanggapan

Berita Terbaru